Mendidik Anak Dekat dengan Alquran
Alquran pedoman dan panduan hidup manusia, petunjuk kehidupan manusia untuk mendapatkan kebahagian didunia dan akherat, maka dalam pendidikan Alquran menjadi materi pokok yang harus diberikan sebelum anak-anak menginjak masa balignya. Bahkan dalam hal menghafal alquran, Ibnu Kholdum menganjurkan seoarang anak sudah menyelesaikan hafalan alquran sebelum masuk usia balig. Maka kalau kita membaca siroh ulama terdahulu …